Live Streaming

INFO HITS TERKINI

New Year Eve Celebration “SHINE OF JAVA” The Rich Jogja Hotel

28 Nov 2023 13:50

Dalam rangka memeriahkan perayaan Tahun Baru 2024, The Rich Jogja Hotel dengan bangga mempersembahkan New Year Eve Celebration “SHINE of Java”. Perayaan spesial ini dilaksanakan pada Minggu, 31 Desember 2023, dengan memadukan antara kesenian tradisional dan gemerlap malam, yang akan menjadikannya sebagai pengalaman tak terlupakan. Detail kegiatan : Perayaan malam Tahun Baru 2024 akan dilaksanakan mulai pukul 18.00 WIB hingga…

Menjelang Perayaan Malam Pergantian Tahun, Hotel Santika Gunungkidul – Jogja Menawarkan Promo Menarik.

28 Nov 2023 13:48

Perayaan akhir tahun adalah momen yang sangat ditunggu oleh semua orang. Hotel Santika Gunungkidul - Jogja telah menghadirkan New Year Package yang bisa dinikmati, baik bagi Anda yang menginap maupun yang hanya sekedar menikmati dinner sembari menunggu waktu pergantian tahun. Ketika Anda memilih untuk menginap di Hotel Santika Gunungkidul – Jogja, Anda akan disambut dengan suasana dekorasi akhir tahun yang bisa ditemui di sepanjang…

Borobudur Marathon 2023 Sukses Digelar, 10.000 Pelari dan Masyarakat Magelang Larut dalam Semangat Persatuan

20 Nov 2023 17:17

Borobudur Marathon 2023 Powered by Bank Jateng sukses digelar di kawasan Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, pada Minggu, 19 November 2023. Sebanyak 10.000 pelarimengikuti event yang digelar atas kerja sama Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, Bank Jateng, Harian Kompas, dan Yayasan Borobudur Marathon ini. Peserta terbagi ke dalam tiga kategori, yakni 10K, half marathon, dan marathon. Sejumlah pelari internasional turuh meramaikan Borobudur Marathon 2023…

20 Pelukis Pamerkan Karya Di Citywalk Mataram City Jogja

14 Nov 2023 10:18

PT. Saraswanti Indoland Development Tbk dengan bangga mengumumkan Pameran Lukisan "Komunitas Seni Jogja Exhibition Roadshow" yang akan diselenggarakan dari tanggal 13 November 2023 hingga 10 Januari 2024 di area CityWalk, Mataram City, Yogyakarta. Pameran ini bertujuan untuk mengangkat dan mengapresiasi seni sebagai bagian penting dari kekayaan budaya dan tradisi. Dalam upaya mendukung dan mempromosikan seni lokal, PT. Saraswanti Indoland Development…

Soft Opening Kinaralana Hotel Yogyakarta Gelar Perayaan dan Pengajian Bersama Anak Yatim

13 Nov 2023 12:11

Yogyakarta merupakan salah satu kota wisata di Indonesia yang memiliki pesona alam yang memukau dan juga budaya yang masih sangat kental. Para wisatawan lokal maupun mancanegara sering kali memilih kota Yogyakarta untuk berlibur. Kemajuan wisata yang sangat pesat menghadirkan hotel-hotel baru, salah satunya Kinaralana, yang terletak di Jl. Shinta, Palagan, Yogyakarta. Kinaralana merupakan hotel yang mengusung tema botique hotel, dengan…

Jelang Akhir Tahun, Kimaya Sudirman Yogyakarta by Harris Tawarkan Berbagai Promo Menarik

04 Nov 2023 14:29

Perayaan akhir tahun merupakan momen yang paling ditunggu oleh semua orang. Kimaya Sudirman Yogyakarta by Harris telah meluncurkan beragam paket perayaan natal dan tahun baru yang bisa dinikmati oleh semua tamu ketika menginap, berkunjung ke hotel maupun yang dapat dinikmati saat dirumah saja. Ketika Anda memilih untuk menginap di Kimaya Sudirman Yogyakarta by Harris Anda akan disambut dengan suasana dekorasi…

UAJY & PT DJARUM Gelar Pertandingan Sepak Bola Persahabatan

01 Nov 2023 10:31

Kesebelasan Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) dan Persatuan Sepak Bola PT Djarum (PSDJ) menyelenggarakan pertandingan persahabatan yang digelar di Stadion PT Djarum, Kudus, Sabtu (28/10/2023) sore. Pertandingan ini merupakan terobosan kegiatan yang memperkuat sinergitas dan mempererat silaturahmi pada kedua institusi. Rektor UAJY, Dr. G Sri Nurhartanto,LL.M turut menyertai dan memberi semangat dengan menyaksikan pertandingan hingga usai. Rektor beserta rombongan sepak…

Garrya Bianti Yogyakarta Menghadirkan Sebuah Oasis yang Penuh Ketenangan

26 Okt 2023 10:02

Dukungan wisata di Yogyakarta terus tumbuh. Kali ini Garrya Bianti Yogyakarta menghadirkan pengalaman yang otentik bagi para tamu. Terletak di lokasi yang teduh di tepi Sungai Denggung di Desa Gabungan, Daerah Sleman, Yogyakarta, Garrya Bianti Yogyakarta mencerminkan kekayaan tradisi, budaya, dan candi- candi yang berada di area sekitar. General Manager Garrya Bianti Ridwan Heriyadi menjelaskan, resort ini menghadirkan 24 villa…

KPU DIY Gelar Kegiatan 'KPU Goes To Pesantren' & 'KPU Goes To Campus'

25 Okt 2023 13:28

Penyelenggaraan Pemilu membutuhkan Partisipasi masyarakat dalam setiap tahapannya, Penyelenggara berkewajiban memastikan adanya Partisipasi tersebut dengan mengadakan sosialisasi dan pendidikan pemilih, mengingat penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024 yang semakin dekat, Pemilih pemula menjadi salah satu sasaran penting dalam sosialisasi dan pendidikan pemilih yang harus dilakukan KPU, hal ini dikarenakan pemilih pemula merupakan pemilih yang akan menggunakan hak pilihnya untuk pertama kali, sehingga…

Memorabilia Jogjavagaza dalam Art Music Festival THE 1O1 Yogyakarta Tugu

25 Okt 2023 13:27

THE 1O1 Yogyakarta Tugu bersama PHM Hotels kembali menghadirkan persembahan acara bertajuk Art Music Festival 2023 yang akan berlangsung mulai 17 Oktober 2023 hingga 17 November 2023. Acara yang menjadi agenda tahunan ini telah ketiga kali digelar sebagai bentuk kepedulian akan seni dan budaya. Tema yang dipilih kali ini adalah Earth Tunes - A Festival of Culture and Green Future…